Presiden Joko Widodo menyerukan penghentian perang di hadapan para delegasi negara KTT G20 Bali. Menurut Jokowi, perang dapat menghambat kemajuan dunia.
Menlu Rusia Sergei Lavrov meninggalkan Bali menjelang deklarasi terakhir KTT G20. Lavrov menyerahkannya kepada Menteri Keuangan Rusia untuk mewakili negaranya.