detikNews
Perdana! Dua Ilmuwan Wanita Raih Nobel Kimia Secara Bersama-sama
Ilmuwan wanita Jennifer Doudna dan Emmanuelle Charpentier dianugerahi Penghargaan Nobel untuk bidang kimia. Keduanya raih Nobel kimia secara bersama-sama.
Kamis, 08 Okt 2020 09:57 WIB







































