detikNews
Menkominfo Berharap Hakim Jaga Kebebasan & Perhatikan UU Pers
Menkominfo Tifatul Sembiring berharap hakim bisa melihat UU Pers sebagai acuan dalam memutus perkara pers. Hal ini disampaikan Tifatul terkait putusan gugatan perdata atas Republika dan detikcom oleh tersangka kasus judi Hotel Sultan, Raymond Teddy H, yang akan segera diputus.
Senin, 24 Mei 2010 12:37 WIB







































