detikNews
Banting Foto SBY di DPR, 6 Mahasiswa Dibawa ke Polda Metro
Gara-gara menjatuhkan foto Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berukuran 1 x 1 meter di Gedung DPR, 6 mahasiswa dibawa ke Polda Metro Jaya. Bingkai foto SBY yang kacanya pecah juga ikut dibawa sebagai barang bukti.
Rabu, 14 Mar 2012 16:29 WIB







































