detikFinance
Kesalnya Eks Karyawan Merpati, Dirut Digaji tapi Pesangon Tak Lunas
Sejak tahun 2018 pesangon 1.233 karyawan yang kena PHK tak juga dilunasi. Di saat bersamaan ada direksi yang masih menjabat dan menikmati gaji besar.
Kamis, 09 Jul 2020 22:00 WIB