Rio Haryanto sukses mencapai targetnya. Pembalap muda Indonesia ini berhasil menjuarai lomba kedua Formula BMW Pasifik seri pertama di Sirkuit Sepang, Malaysia, Minggu (5/4/2009).
Ferrari sudah memetakan masalah-masalah apa saja yang harus diatasi, usai meraih hasil buruk dalam dua seri GP musim ini. Untuk itu, awak tim Kuda Jingkrak siap bekerja siang dan malam.
Lewis Hamilton menyebut, cuaca buruk yang memayungi GP Malaysia belum pernah ia alami sebelumnya. Itu adalah balapan dengan kondisi paling berbahaya yang pernah dilakoninya,
Peristiwa tak biasa terjadi di Sepang pada gelaran GP Malaysia, Minggu (5/4/2009). Hujan menciptakan drama yang membingungkan, sampai-sampai balapan harus dihentikan kurang dari 75 persen total putaran.
Balapan GP Malaysia untuk sementara dihentikan karena hujan lebat dinilai sudah mengganggu. Ketika red flag dikibarkan steward, Jenson Button sedang memimpin lomba.
Kampanye terakhir Partai Demokrat yang digelar di Semarang ternoda. Dua mobil dinas milik Pemkot Semarang ikut dimanfaatkan dalam kampanye yang menghadirkan SBY itu.
Hasil buruk di kualifikasi GP Malaysia disebut Lewis Hamilton sudah diduga sebelumnya. Meski begitu, hal itu sama sekali tak mengurangi optimisme yang justru lebih besar dibanding di Melbourne.