Saat putra mahkota Arab Saudi, Pangeran Mohammed bin Salman, dikritik Barat, dia berkunjung ke Asia guna merundingkan kesepakatan dagang dan investasi.
Pilot pesawat tempur India yang pesawatnya tertembak jatuh, digebuki massa dan diarak militer Pakistan. Pilot itu menjadi gambaran krisis antara kedua negara.
Sejumlah jet tempur India terbang ke wilayah Pakistan pada Selasa (26/2). India mengakui pihaknya melancarkan serangan udara terhadap 'kamp teror' di Pakistan.
Menhan Singapura Ng Eng Hen mengecilkan kekhawatiran akan terjadinya perang di kawasan. Dia menyatatakan harga konflik di Laut Cina Selatan terlalu mahal.
Pesawat tempur Angkatan Udara (AU) India Mirage 2000 jatuh di Kota Bengaluru, India pada Jum'at (1/2). Akibatnya, dua pilot tewas dalam insiden tersebut.