detikNews
5 Titik Macet di Jalur Pantura Dipasang CCTV
5 Kamera CCTV atau kamera pengintai dipasang di sejumlah titik kemacetan. Diantaranya di daerah Losari yang merupakan jalur perbatasan Jawa Tengah-Jawa Barat, pertigaan tol kanci, pertigaan Palimanan, dan di Pasar Sandang Tegalgubug.
Jumat, 19 Sep 2008 01:20 WIB







































