Janji Joko Widodo (Jokowi) saat pemilihan presiden diungkit di tengah polemik revisi UU KPK. Jokowi diminta tak lupa akan janjinya soal pemberantasan korupsi.
"...sampai hari ini tidak tahu sebenarnya apa urgensi dari DPR cepat-cepat atau istilahnya serampangan atau buru-buru untuk mengesahkan RUU KPK," kata Kurnia.
Salah satu hal ditolak Presiden Jokowi adalah penyadapan wajib izin pengadilan. Padahal, poin itu memang tidak ada dalam draf revisi UU KPK yang diusulkan DPR.
Sikap Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang ikut membahas revisi UU KPK dengan DPR dinilai mengkhianati janji politiknya sendiri. Ini janji saat pilpres tersebut.