Sepakbola
Alonso Tetap Bertahan di Anfield
Xabi Alonso membantah kabar dirinya akan meninggalkan Liverpool dan kembali ke Spanyol. Gelandang internasional Spanyol ini menegaskan dia akan tetap bertahan di Anfield.
Jumat, 02 Mei 2008 10:55 WIB







































