detikNews
Ridwan Kamil: Gandeng Hacker, Bandung akan Kembangkan Sistem Panic Button di HP
Kriminalitas tidak mengenal waktu dan tempat, sehingga siapa saja harus senantiasa berwaspada. Sadar akan hal itu, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil berencana akan mengembangkan sistem Panic Button.
Selasa, 07 Apr 2015 16:17 WIB







































