Sepakbola
'Saatnya PSSI Dipimpin Kaum Muda'
Kursi kepemimpinan PSSI yang ditinggalkan Nurdin Halid sepantasnya diisi oleh anak muda yang cerdas dan berpengalaman. Sebab, sepakbola identik dengan kawula muda. Dalam bisnis sepakbola dituntut adanya spirit bisnis yang profesional.
Jumat, 22 Apr 2011 02:40 WIB







































