detikNews
Ini Ritual Mistis Dua Eksekutor Holy Agar Lolos dari Kejaran Polisi
Dua eksekutor pembunuhan Holy Angela Ayu, Pago Satria Permana (41) dan Rusky, melarikan diri ke kawasan Ujung Kulon, Banten. Di sana, mereka mendatangi dukun dan melakukan ritual khusus agar bisa lolos dari polisi.
Jumat, 08 Nov 2013 17:59 WIB







































