detikInet
Intel Diam-diam Bangun Pabrik Ponsel
Tanpa gembar-gembor, Intel tengah menyiapkan sebuah pabrik yang diperuntukkan untuk merakit ponsel. Bisnis handset yang digarap oleh Intel ini dibangun di Serbia.
Rabu, 13 Nov 2013 16:39 WIB







































