detikNews
Gaji Lancar, Honor Pegawai KPU Macet Sejak 2 Bulan Lalu
Jika di Bank Mandiri ada kredit macet, di KPU ada honor macet. Macetnya honor para pegawai KPU itu terjadi sejak dua bulan lalu. Tapi, uang gaji tetap lancar.
Rabu, 25 Mei 2005 15:58 WIB







































