Hari libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) tinggal menghitung beberapa hari lagi. Berbagai objek wisata mulai mempersiapkan diri untuk menyambut wisatawan.
Selain soto dan lumpia, Semarang juga punya banyak kafe kekinian yang asyik buat hangout. Harga makanan terjangkau plus panorama cantik kota atas Semarang.
Perjalanan road trip Jakarta-Bali sampai di Kota Semarang. Meski disambut hujan, ibukota Provinsi Jawa Tengah ini menyambut kami dengan keindahan suasana malam.