Meski Indonesia telah memasuki periode musim kemarau, sejumlah wilayah tetap berpotensi mengalami hujan sedang hingga lebat, disertai angin kencang dan petir.
Menkeu Sri Mulyani ungkap alokasi anggaran untuk Sekolah Rakyat pada APBN 2025 capai Rp 7 triliun. Jumlah itu adalah keperluan operasional secara keseluruhan.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meresmikan sekaligus membuka angkatan pertama SMA Kemala Taruna Bhayangkara dan Global Darussalam Academy di Sleman.
Gus Ipul memaparkan pantauan Sekolah Rakyat yang baru saja berjalan pekan ini. Ia menyebut MPLS di minggu pertama berjalan baik, namun masih ada kekurangan.