detikFinance
Dua Surat Utang Pertamina Laris Manis
Dua surat utang global alias global bond Pertamina laris manis di pasaran. Keduanya kelebihan permintaan (oversubscribed) masing-masing tujuh dan sepuluh kali.
Senin, 23 Mei 2011 17:23 WIB







































