Ribuan kendaraan diperkirakan akan melalui lintasan utama Puncak, Bogor-Sukabumi. Sedikitnya ada empat titik rawan kemacetan yang harus diwaspadai pemudik.
270 Tenaga medis dilengkapi peralatan kesehatan dan obat-obatan mulai hari ini disebar ke pos-pos sepanjang jalur mudik lebaran 2019. Pemudik pun dijamin sehat.
Polres Banyumas terus berupaya mengungkap dalang penembakan Mako Brimob Satuan Kompi 3 Batalyon B Purwokerto. Hingga saat ini sudah ada 17 saksi yang diperiksa.