detikFinance
Cina Pasar Utama Rolls-Royce di Asia
Mobil super mewah Rolls-Royce mendulang sukses di pasar otomotif Cina menggusur posisi Jepang. Cina menjadi pasar ketiga setelah AS dan Inggris.
Sabtu, 06 Jan 2007 13:15 WIB







































