Indonesia masih menunggu izin edar darurat (Emergency Use Authorization/UEA) dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) untuk pelaksanaan vaksinasi Corona.
Tim uji klinis vaksin Sinovac di Bandung mengungkap ada 25 relawan yang terinfeksi COVID-19, sebagian di antaranya adalah penerima suntikan vaksin. Mengejutkan?
Jokowi meminta agar rencana distribusi vaksin dibuat perencanaan yang detil. Untuk pembuatan perencanaan itu, Jokowi memberikan tenggat waktu 2 minggu.
Tenaga medis di AS mendapatkan dosis kedua vaksin Corona (4/1). Sandra Lindsay pun jadi orang pertama yang mendapatkan vaksinasi COVID-19 secara lengkap di AS.
Masih banyak orang yang khawatir akan efek samping yang bisa muncul usai divaksin COVID-19. Berikut beberapa efek samping yang mungkin terjadi menurut WHO.