Reshuffle jilid 2 ini dinilai lebih fokus pada pemberantasan korupsi, ketimbang pada permasalahan kesejahteraan rakyat, yakni pengurangan kemiskinan dan pengangguran.
Program API BI paling menyengsarakan bank kecil karena harus menambah modal besar untuk bisa bertahan. Dirut Bank Sinar Harapan Bali, Ida Bagus Kade pun menyuarakan jeritan hati bank kecil.
Puluhan orang dari berbagai elemen unjuk rasa memprotes kunjungan kerja (kunker) yang dilakukan anggota DPRD Jatim ke luar negeri. Massa mengancam akan men-sweeping rumah wakil rakyat jika tetap nekat berangkat.