Kabar tentang pesawat capres Prabowo Subianto dihalangi jet tempur milik TNI AU dibantah Kasubdispenum TNI AU Kolonel M. Yuris. Ia pun menjelaskan kronologinya.
Pernyataan JS Prabowo soal pesawat Prabowo yang dihalangi tiga jet tempur dinyatakan TNI tidak benar. Menurut PDIP, pernyataan itu adalah tuduhan berbahaya.
Kadispen TNI AU merespons isu pesawat Prabowo Subianto dicegat jet tempur saat akan terbang. Penjelasan TNI AU 'melunturkan' isu Prabowo dihalangi jet tempur.
Inggris menyatakan sejumlah pesawat militer Rusia terbang mendekati wilayah udaranya. Dua jet tempur Inggris dikerahkan untuk mencegat pesawat-pesawat itu.
Taiwan menuduh China melakukan aksi 'sembrono dan provokatif' setelah dua pesawat tempur China melanggar perbatasan maritim yang memisahkan kedua negara.