detikNews
Kubu Ical Laporkan Menkum ke Polisi dengan Tuduhan Penyalahgunaan Wewenang
Idrus mengaku mendampingi dua kader Golkar Ridwan Bae dan John K Aziz yang akan melaporkan Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly atas dugaan penyalahgunaan wewenang.
Selasa, 17 Mar 2015 16:45 WIB







































