PDIP belum blak-blakan memperlihatkan arah koalisinya di 2024. Kini, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto membeberkan kisi-kisi calon mitra koalisi yang bakal dijajak.
Sekjen PDIP Hasto menyebut PDIP akan buka peluang kerja sama dengan koalisi yang belum tetapkan capres. PPP mengatakan KIB terbuka untuk menambah anggota.
TNI AL kerahkan 4 KRI di perairan Jakarta Utara untuk mengamankan kegiatan Presiden Jokowi di Pantai Indah Kapuk dan Wapres Ma'ruf Amin di Kepulauan Seribu.
Lagi-lagi NasDem tidak diundang dalam pertemuan partai koalisi pemerintahan Presiden Jokowi. Dua kali dalam setahun NasDem tak diajak partai koalisi Jokowi.