detikNews
Kisah Mama Dolvin Asal Papua yang Dapat Potongan Tumpeng dari Jokowi
Dolvin Che Seraom atau Mama Dolvin adalah salah satu dari 3 wanita asal Papua yang mendapatkan potongan tumpeng langsung dari Presiden Jokowi. Mama Dolvin bercerita soal kisah di balik pemberian tumpeng itu.
Senin, 20 Okt 2014 20:28 WIB







































