detikHot
Koreografer Miroto Bikin Kolaborasi Tari dan Teknologi Teleholografis
Martinus Miroto, pria kelahiran 28 Februari 1959 di desa Gamping, Sleman, Yogyakarta terkenal di dunia seni tradisi dan tari kontemporer Tanah Air. Kariernya melejit ketika keliling Amerika Serikat dengan rombongan Kraton Yogyakarta sebagai penari klasik di tahun 1991.
Kamis, 09 Apr 2015 09:47 WIB







































