detikOto
Mazda VX-1 Versi Matik Dijual Mulai Rp 187.600.000
Setelah lama dinantikan akhirnya Mazda merilis VX-1 versi otomatis di pasar otomotif nasional. Peluncurannya itu dilakukan bertepatan dengan pameran otomotif bergengsi se-Asia Tenggara, Indonesia International Motor Show (IIMS) 2014.
Rabu, 24 Sep 2014 14:23 WIB







































