Menhub Budi Karya Sumadi meninjau Terminal Amplas di Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Budi mengecek infrastruktur serta operasional bus di terminal itu.
Sebanyak 6 orang petugas sempat dilarikan ke RS usai terjadi ledakan kebakaran lapak di Grogol, Jakbar. Kadis Gulkarmat DKI mengungkap kondisi para petugas.
Menteri BUMN Erick Thohir menghadap Presiden Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan, Jakarta. Erick melaporkan penghematan anggaran sebesar Rp 13 triliun.
Menteri BUMN Erick Thohir menyatakan renovasi Terminal 2F Soetta cukup Rp 1 triliun, menilai pembangunan Terminal 4 belum diperlukan untuk efisiensi anggaran.
Sekitar 600 ribu orang bepergian menggunakan bus lewat Terminal Purabaya pada libur Nataru 2024/2025. Jumlah itu menurun jika dibanding tahun sebelumnya.
Terminal 2F Bandara Soekarno-Hatta akan diperuntukkan bagi penerbangan haji dan umrah. Perbaikan dilakukan untuk meningkatkan kenyamanan dan layanan jemaah.