Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky pidato di rapat DK PBB. Desakannya untuk PBB agar bertindak atas invasi Rusia ke Ukraina atau membubarkan diri bikin gempar.
Turki menngutuk pembunuhan warga sipil di kota Bucha dan kota-kota lainnya di Ukraina, serta menyerukan penyelidikan independen atas kematian warga sipil itu.
Presiden Ukraina Volodymr Zelensky mengatakan kejadian mengerikan di Bucha juga terjadi di tempat lain. Dia memutar video mayat-mayat terbakar dan tak utuh.