detikNews
Sambut Tahun Baru, Kawasan Alun-Alun Bandung Jadi Lautan Manusia
Meski gerimis, antusiasme warga Bandung menyambut tahun baru 2016 tak terbendung. Ribuan warga berjubel di Alun-Alun. Tiik pusat kota ini jadi lautan manusia.
Kamis, 31 Des 2015 22:09 WIB







































