Presiden AS Donald Trump tetap menggelar pidato di Gedung Putih hingga kampanye di Florida meski dinyatakan positif virus Corona sejak 1 Oktober kemarin.
Pakar penyakit menular AS, Dr Anthony Fauci, mengidentifikasi acara di Gedung Putih pada akhir September lalu sebagai acara 'superspreader' virus Corona.