detikNews
Pilkada Tangsel, Golkar-PPP Usung Wakil Wali Kota-Anak Bupati Serang
Golkar-PPP akan mengusung Benyamin Davnie dan Pilar Saga sebagai calon wali kota dan wakil wali kota di Pilkada Tangsel.
Minggu, 19 Jul 2020 11:30 WIB