detikHealth
Studi Sebut Lomba Kayuh Kano Jadi Awal Zika Bisa Menyebar di Brasil
Zika yang mewabah di Brazil diduga kuat berasal dari Asia. Diduga virus menyebar dari sebuah kompetisi mengayuh kano.
Kamis, 14 Apr 2016 10:01 WIB







































