detikNews
Hasil Suara Cabup Petahana yang Ditahan KPK Tak Tergoyahkan
Hitung cepat hasil Pilbup Tulungagung sudah masuk 100%. Hasilnya, bupati petahana Syahri Mulyo dan pasangannya Maryoto Birowo tetap mendapatkan suara terbanyak.
Kamis, 28 Jun 2018 20:52 WIB







































