Chef Ahn Yoo Sung, yang populer lewat acara Culinary Class Wars, menyentuh hati netizen dengan aksinya untuk keluarga korban tragedi Jeju Air. Seperti apa?
Buntut kecelakaan Jeju Air membuat Korea Selatan lebih serius mengawasi keamanan penerbangan berbiaya rendah. Negeri Ginseng itu meninjau ulang kebijakan.
Penyelidik kecelakaan Jeju Air akan mengirim salah satu kotak hitam pesawat nahas itu ke Amerika Serikat (AS). Hal itu dilakukan untuk keperluan analisis.
Korea Selatan tengah dalam masa berkabung nasional. Para idol KPop kompak memutuskan untuk menunda perilisan konten setelah kecelakaan pesawat Jeju Air.