Ketua DPR Puan Maharani mengatakan pada periode 2019-2024 telah menyelesaikan 225 RUU menjadi Undang-Undang. 177 di antaranya merupakan RUU kumulatif terbuka.
Massa buruh se-Jabodetabek menggelar demo di Patung Kuda, Jakarta Pusat hari ini. Polisi melakukan rekayasa lalu lintas secara situasional mengantisipasi demo.
Polisi menutup lalu lintas di Patung Kuda arah istana siang ini imbas adanya demo massa. Polisi mengimbau pengendara untuk menghindari kawasan Patung Kuda.
Wakil Ketua Umum Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Kadin Indonesia Bambang Soesatyo menuturkan pihaknya akan bentuk satgas untuk menjawab putusan MK.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho, menargetkan pemasangan 500 kamera Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) di wilayah Kalimantan Timur hingga 2026.