AHY menghadap Presiden terpilih Prabowo Subianto di tengah pembentukan kabinet mendatang. AHY mengaku diminta membantu untuk menjalankan peran strategis.
Menteri ESDM sekaligus Ketum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, dan mantan Ketum PBB, Yusril Ihza Mahendra, ikut merapat di kediaman presiden terpilih Prabowo.
Presiden Prabowo Subianto mengumpulkan pimpinan parpol koalisi pemerintah untuk makan siang di Istana. Wapres Gibran Rakabuming ikut dalam pertemuan tersebut.