Roda bisnis berubah drastis akibat pandemi COVID-19 yang terjadi di Indonesia. Perubahan ini juga terasa pada bisnis kedai kopi lokal yang ada di Indonesia.
Semakin banyak robot yang 'bekerja' di industri kuliner. Salah satunya robot lucu yang mampu sajikan es krim cone dalam waktu kurang dari 32 detik. Keren!