detikFinance
Pemerintah Kembali Cari Rp 1 Triliun dari Jual Sukuk
Kemenkeu siap melelang Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) atau Sukuk pekan depan, Selasa, 12 April 2011. Target indikatif lelang SBSN 4 seri ini senilai Rp 1 triliun.
Minggu, 10 Apr 2011 13:11 WIB







































