detikFood
Liang Sandwich Bar: Nyam! Renyahnya Scallion Sandwich dengan Chicken Bolognese
Malam ini mau ngemil mengenyangkan? Scallion sandwich khas Taiwan bisa jadi pilihan. Makin enak dipadukan chicken bolognese yang manis sedikit asam.
Senin, 17 Jun 2019 17:00 WIB







































