Anies Baswedan tetap percaya pada Tom Lembong meski ditetapkan sebagai tersangka kasus impor gula 2015-2016. Anies menegaskan dukungan moral untuk Tom.
Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno menilai ormas tersebut menjadi penanda awal keikutsertaan Anies dalam pemilihan presiden 2029