detikSulsel
Lurah Buakana Makassar Lapor Dinas PU soal Jalan Keramik Bikin Pemotor Jatuh
Lurah Buakan, laporkan jalan keramik berbahaya ke Dinas PU Makassar. Jalanan itu sebelumnya rawan membuat pemotor berjatuhan karena dikeramik.
Jumat, 11 Apr 2025 15:00 WIB