28 November Hanson Konser di Jakarta
28 November mendatang, trio Hanson yang terkenal dengan hits "MMMBop" akan menghibur langsung pecinta musik Indonesia. Mereka rencananya akan menggelar konser di The Dome, Pantai Karnaval, Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta.
Rabu, 27 Okt 2004 15:29 WIB







































