detikHealth
Ini Dia 7 Cara Alami Mengatasi Sariawan pada Bayi
Bayi dapat mengembangkan sariawan karena tumbuhnya jamur seperti jenis Candida albicans yang dapat ditularkan melalui puting payudara ibu selama menyusui. Karena bayi sangat sensitif, Anda perlu memilih pengobatan yang alami.
Senin, 05 Nov 2012 10:30 WIB







































