detikNews
Panglima TNI: Pesawat Tempur dan Kapal Perang Ikut Amankan Peringatan KAA
TNI-Polri menerjunkan 26 ribu personel lebih untuk mengamankan jalannya peringatan Konferensi Asia Afrika (KAA) di Jakarta dan Bandung. Selain, puluhan ribu pasukan, TNI juga menyiapkan pengamanan menggunakan alutsista berupa pesawat tempur dan kapal perang.
Rabu, 15 Apr 2015 09:58 WIB







































