detikNews
Panglima TNI Gelar Penyelidikan Internal Penembakan di Aceh
TNI menggelar penyelidikan internal atas insiden tembakan yang mengenai rombongan AMM di Keudu Paya Bakong, Aceh Utara. Unsur Polri disertakan.
Selasa, 04 Jul 2006 21:17 WIB







































