RMS Menagih Janji Tiada Henti
RMS dijanjikan kemerdekaan Maluku oleh pemerintah Belanda, sehingga mereka bersedia eksodus. Tapi tak hanya janji yang diingkari, mereka juga ditelantarkan. Kekerasan pernah jadi senjata, tapi kini generasi kedua berubah haluan.
Senin, 11 Okt 2010 14:00 WIB







































