Aksi seorang influencer melemparkan uang dari helikopter di atas pantai yang dipenuhi oleh para wisatawan menjadi sorotan media sosial. Aksinya dihujat.
Konser Saranghaeyo Indonesia (SHI) 2024 akan digelar 4 Mei 2024. Project Director Mecimapro Melani membocorkan bahwa konser akan berlangsung selama empat jam.
Baekhyun EXO merayakan ulang tahunnya yang ke-32 hari ini. Namun, ada kontroversi mengenai perayaan ulang tahun Baekhyun EXO yang diadakan agensinya I&B100.