BI mencatat nilai tukar Rupiah pada 9 Februari 2022 menguat 0,17% secara point to point meski melemah 0,27% secara rata-rata dibandingkan pada Januari 2022.
Bank sentral menaikkan bunga demi menjaga stabilitas nilai tukar rupiah terhadap dolar AS serta menurunkan ekspektasi inflasi yang sudah terlalu tinggi.